Bagai Sang Mawar Poem by Dimas Wahyu

Dimas Wahyu

Dimas Wahyu

Boyolali, Jawa Tengah, Indonesia

Bagai Sang Mawar

Kulihat mawar yang tengah kuncup
Kan kuharapkan tuk mekar
Kubagi canda dan tangisku
Kubagi senang dan sedihku

Sang mawar pun perlahan kan mekar
Namun tanpa kubagi kisahku denganya
Ku memangkasnya dan Kubuang begitu saja
Karena kuharap yang terbaik untknya

Aku tak ingin melihatnya layu
Aku tak ingin kehilangan keindhanya

Namun, kini setelah kupahami
Aku telah salah tuk memotongnya
Hanyalah inginku yang terlaksna
Tak membiarkanya tuk mekar
Kini dia enggan tuk bersemi lagi

Namun kan kutunggu
Untuk bersemi lagi wahai mawarku

Sampai saat tu tiba aka kan menunggu
Dan kan kukatakan kenapa dulu ku memotongmu
Wahai Mawarku

COMMENTS OF THE POEM
READ THIS POEM IN OTHER LANGUAGES
Dimas Wahyu

Dimas Wahyu

Boyolali, Jawa Tengah, Indonesia
Close
Error Success